Presiden AS Donald Trump Positif Sembuh Dari Covid-19
Kabar Presiden AS Donald Trump yang positif Sembuh Dari Covid-19 mengejutkan seluruh dunia. Bagaimana bisa presiden sebuah negara adidaya di dunia, dengan akses sumber daya kesehatan tak terbatas, tetap tak terhindar dari virus corona.
Gedung Putih memiliki akses ke sumber daya yang hampir tidak terbatas. Sumber daya ini termasuk pasokan tes hasil cepat yang konstan. Namun demikian, semua fasilitas ini masih gagal menjaga keamanan presiden. Peristiwa ini menimbulkan pertanyaan, bagaimana AS akan melindungi pekerja, siswa, dan masyarakat, terutama saat bisnis dan sekolah dibuka kembali.
Seperti dilansir dari the Associated Press, staf senior Gedung Putih telah diuji untuk COVID-19 setiap hari, sejak dua orang yang bekerja di kompleks Gedung Putih dinyatakan positif pada awal Mei. Sejak saat itu, keamanan Gedung Putih terus ditingkatkan untuk mencegah presiden terpapar Covid-19. Setiap orang yang akan berhubungan dengan presiden, juga wajib melakukan tes cepat.
Namun sejak hari-hari awal pandemi, para ahli telah mempertanyakan protokol kesehatan dan keselamatan di Gedung Putih. Mereka mempertanyakan mengapa banyak yang tidak dilakukan untuk melindungi sang panglima tertinggi AS.
Trump Sembuh dari covid-19 terus berjabat tangan dengan pengunjung, bahkan setelah pejabat kesehatan masyarakat memperingatkannya. Pada awalnya, Trump juga menolak untuk dites Covid-19. Selain itu, dia enggan mempraktikkan pedoman jarak sosial di pemerintahannya sendiri, karena takut terlihat lemah. Dalam beberapa kesempatan, dia seringkali menolak untuk memakai masker.
Trump bukan satu-satunya pemimpin dunia yang diketahui terjangkit sembuh darivirus tersebut. Perdana Menteri Inggris Boris Johnson pernah menghabiskan seminggu di rumah sakit, termasuk tiga malam dalam perawatan intensif. Johnson harus bernapas dengan bantuan tabung oksigen dan diawasi sepanjang waktu oleh petugas medis.
Komentar
Posting Komentar